Kamis, 19 Juli 2012

Cara Download Video Youtube -copy URL video

 Tanpa Software - Youtube seperti yang sudah kita kenal adalah salah satu situs web video sharing yang sudah sangat terkenal di kalangan pengguna internet.
Sudah banyak pengguna internet mengunggah video kesayangannya ke situs ini,baik video
pribadi,video klip,film dan lainnya untuk di share secara publik mau pun komsumsi pribadi..
Namun masih banyak dari kita yang masih bingung atau belum tau cara-cara
untuk mendownload video dari situs youtube ini tanpa menggunakan software..
Nah kali ini saya akan sedikit memberikan sedikit informasi tentang cara- cara mendownload
video youtube tanpa menggunakan software..
langkah pertama
1. silahkan buka youtube.com atau klik disini
2. copy URL video tersebut dengan mengklik kanan,seperti gambar di bawah ini
3. Lalu buka keepvid.com atau klik Disini
4. silahkan paste URL yang kamu copy tadi terus tekan Download.

Jika kamu sudah tekan Download tapi belum muncul file downloadnya,berarti kamu belum mempunyai java aplication.
Silahkan download dulu javanya dengan cara klik tulisan here seperti gambar diatas yang diberi tanda panah.
5. jika kamu sudah mendownload java aplication nya,lakukan seperti langkah ke 4 tadi.
nanti akan ada windows yang muncul yang mengizinkan kamu untuk mendownload video tersebut.
disana akan ada berbagai pilihan file video dengan berbagai format.,Kamu tinggal pilih saja sendiri.
Kalau sudah selesai tinggal jalan kan saja misi downloadnya.
Sekarang kamu tinggal menunggu proses mendownload selesai dengan membuat kopi dan cemilan dahulu..hehehe

0 komentar:

Posting Komentar